UJI KOMPETENSI TARUNA POLITEKNIK KP BONE

UJI KOMPETENSI TARUNA POLITEKNIK KP BONE

Taruna Tingkat Madya Politeknik KP Bone telah melaksanakan Uji Kompetensi Keahlian dengan MUK Klaster Pembenihan Ikan. Kegiatan berlangsung selama tiga hari, mulai tanggal 6 Juni 2023 - 8 Juni 2023. Diawali dengan kegiatan Pra-Assesment, pengisian form hingga uji praktik kompetensi keahlian.