Perpustakaan

Unit Perpustakaan Politeknik KP Bone mempunyai tugas melakukan pengelolaan kepustakaan serta melayani pengguna jasa perpustakaan.